Bagi sobat blogger yang sering berbelanja online, pasti
sudah kenal dengan payPal, cara pembayaran online yang aman karena tidak ada
satu bank account atau credit card detail yang diperlukan untuk transaksi (
bank account dan data kartu kredit hanya untuk account paypal), jadi lebih
aman, karena kita tidak perlu untuk input data kartu kredit ke merchant, nah
bagi yang sudah membaca artikel tentang JustBeenPaid (JSS tripler) dan ingin
mencoba "keberuntungan", mungkin sedikit bingung tentang cara bertransaksi
di JustBeenPaid, karena tidak support pembayaran PayPal???? tenang sobat, ada
alternatif PayPal dan sama amannya dengan PayPal namanya AlertPay, sama seperti
PaylPal, AlertPay juga mendukung Kartu Kredit dan Rekening Bank di Indonesia,
jadi tidak perlu harus punya account di bank luar negeri, untuk mendaftar
caranya mudah, silakan
klik disini, pilih jenis account yang diinginkan (disarankan PersonalPro,
bisa melakukan lebih banyak transaksi dari Personal, bagi pelaku bisnis,
silakan pilih account Bisnis, tapi harus menyiapkan segala dokumen – dokumen kepemilikan
perusahaan), isi data sebenar-benarnya (harus sesuai dengan identitas diri,
kalo ditemukan perbedaan yang tidak bisa kita konfirmasi, maka akun kita bisa
suspend).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar